Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
Apa kabar peserta didik kelas 10 IPS dan Agama? semoga dalam keadaan sehat dan dalam lindungan Allah SWT.
Kali ini kita akan bahas Keanekaragaman Hayati . . .
Masyaa Allah tabarakallahu, begitu luar biasa keanekaragaman yang Allah SWT ciptakan di muka bumi ini. Menurut para ahli perkiraan jumlah makhluk hidup yang ada mencapai 100 juta spesies bahkan lebih.
Penulis kali ini hanya akan membahas beberapa materi yang terkait dengan keanekaragaman hayati dalam masa pandemi Covid 19 ini, tidak semua materi pada keanekaragaman hayati akan dibahas oleh penulis.
Tingkatan Keanekaragaman Hayati
1. Keanekaragaman hayati tingkat Gen
Keanekaragaman hayati tingkat Gen adalah keanekaragaman yang terjadi pada 1 spesies atau 1 jenis makhluk hidup. Keanekaragaman hayati tingkat ini disebabkan oleh adanya variasi pada 1 makhluk hidup yang sama atau varietas yang berbeda.
Kita ambil contoh yang pertama adalah keanekaragaman hayati pada mangga dengan nama ilmiahnya adalah :
Mangifera indica
Mangifera indica
Sebelum kita bahas keanekaragamannya, sedikit kita bahas yuks . . . mengenai sistem penamaan makhluk hidup baik pada hewan maupun tumbuhan yang akan kita kenal dengan nama binomial nomenclature.
a. Nama ilmiah makhluk hidup tersusun atas 2 suku kata
b. Kata pertama diawali dengan huruf besar, sedangkan kata kedua diawali dengan huruf kecil
c. Kata pertama (Mangifera) menunjukkan tingkat Genus, kata kedua (indica) menunjukkan tingkat spesies/jenis. Kalau ada makhluk hidup kata pertama dan keduanya sama maka mereka 1 makhluk hidup.
Mangifera indica
penunjuk Genus penunjuk Spesies
d. Penulisan dengan Italic atau miring (Mangifera indica) atau tegak namun diberi garis bawah terpisah (Mangifera indica) juga bisa tegak diBold atau ditebalkan Mangifera indica.
e. Menggunakan bahasa latin atau bahasa negara/daerah yang dianggap seperti bahasa latin.
f. Dapat mencantumkan nama penemu makhluk tersebut dalam penamaannya, contohnya Manihot utilisima L. (L disini inisial L menunjukkan nama Carolus Linneus sebagai penemu sekaligus bapak Taksonomi (penamaan makhluk hidup)
Kembali ke keanekaragaman hayati tingkat Gen ya . . .
Mangga manalagi, mangga harum manis, mangga golek, mangga gedong, mangga gincu, mangga kebo dan lain sebagai.
semua mangga tersebut memiliki nama ilmiah yang sama yaitu : Mangifera indica
Contoh lainnya adalah pisang . . . .
sumber gambar : suara.com
semua pisang itu memiliki nama ilmiah yang sama yaitu Musa paradisica
Namun jangan terkecoh dengan nama depannya sama ya . . . seperti kacang tanah, kacang kedelai, kacang hijau, kacang kapri. Walaupun depannya sama sama kacang ternyata mereka bukan keanekaragaman hayati tingkat Gen lho . . . yuks kita bahas lebih dalam.
kacang tanah = Arachis hypogaea L.
kacang kedelai = Glycine max
kacang hijau = Vigna radiata
kacang kapri = Pisum sativum L.
tuhkan . . . berbeda ya, ternyata mereka memang bukan 1 spesies atau bukan keanekaragaman hayati tingkat Gen tapi termasuk ke dalam keanekaragaman hayati tingkat Jenis/Spesies
Untuk yang sama depannya, lihat dulu bentuknya sama atau tidak, rasa sama atau tidak. Hal ini kalian lakukan apabila tidak mengetahui nama ilmiahnya ya . . .
next kita bahas . . . .
2. Keanekaragaman hayati tingkat Jenis/Spesies
Keanekaragaman hayati tingkat Jenis/Spesies adalah keanekaragaman yang terbentuk pada tingkat klasifikasi Genus atau Familia, jadi pada intinya mereka sudah bukan 1 makhluk hidup atau 1 jenis/spesies lagi . . . sudah berlainan jenis ya . . .
keanekaragaman hayati tingkat ini bisa dengan nama depan sama seperti pada kacang, atau dengan nama yang berbeda namun secara fisik memiliki kemiripan atau banyak kesamaan.
Penulis berikan contoh yang pertama ya . . . masih dengan kata depan yang sama dulu ya . . .
kalian pasti tahu kelapa hijau, kelapa sawit . . .
Kelapa hijau = Cocos nucifera
Kelapa sawit = Elaeis guineensis Jacq.
mereka adalah keanekaragaman hayati tingkat Jenis/Spesies
contoh lainnya adalah yang masih 1 genus adalah mangga, kuweni dan bacang
sumber gambar : sehatq.com sumber gambar : sehatq.com sumber gambar : satuharapan.com
Mangga = Mangifera indica
Kuweni = Mangifera foetida Lour.
Bacang = Mangifera odorata
Contoh keanekaragaman hayati yang masih dalam 1 Familia, seperti famili Jahe-jahean yang anggota antara lain : Jahe, Lengkuas, Kunyit, Temu Ireng, Temulawak, Temu Kunci, Kencur
Familia = Zingiberaceae
Lengkuas
(Alpinia galanga ), Kunyit (Curcuma
longa L atau Curcuma domestica Val.), Temulawak (Curcuma xanthorrhiza
Roxb.), Temu Ireng (Curcuma
aeruginosa), Kencur (Kaempferia
galanga L.), Temu Kunci (Kaempferia
pandurata Roxb.), serta Jahe (Zingiber
officinale Rosc.).
Contoh lainnya Kelapa, Pinang, Aren, dan Sawit
3. Keanekaragaman hayati tingkat Ekosistem
Keanekaragaman hayati ini mirip dengan keanekaragaman hayati tingkat Jenis/Spesies namun yang membedakan ada keterangan tempat hidup atau lingkungan atau ekosistem.
Contohnya :
Kelapa di pantai
Pinang di dataran tinggi
Aren di dataran rendah
Sawit di kebun
Persebaran Fauna/hewan di Indonesia dibagi menjadi 3 tipe ya . . . pembagian ini terbantu dengan adanya garis Wallace dan garis Weber.
1. Tipe Oriental
Tipe Oriental tersebar mulai dari wilayah Kalimantan, Bali, Jawa dan Sumatera. Hewan tipe ini memiliki ciri ciri sebagai berikut :
a. Mamalianya besar besar (Gajah, Badak, Beruang, Harimau Jawa, Harimau Sumatera)
b. Burungnya memiliki suara yang bagus namun warna bulu biasa (Jalak, Kutilang, Murai, Perkutut dan lainnya)
2. Tipe Australia
Tipe Australia tersebar mulai dari Maluku, Maluku Utara sampai Papua. Hewan tipe ini memiliki ciri ciri sebagai berikut :
a. Mamalianya kecil dan berkantung (Kanguru, Kuskus, Koala)
b. Burungnya warna bulu yang indah (Cendrawasih, Perkutut, Beo)
3. Tipe Peralihan
Tipe Australia tersebar mulai dari Sulawesi, Nusa Tenggara Timur Nusa Tenggara Barat. Hewan tipe ini memiliki ciri ciri hewan tipe Oriental dan tipe Asutralia :
a. Mamalianya besar (Anoa, Babi Rusa, Komodo), mamalia kecil dan berkantung (Tarsius)
b. Burungnya ada yang memiliki suara bagus dan ada juga burung yang memiliki warna bulu yang indah.
Untuk gambar hewannya bisa kalian lihat pada peta di atas ya . . .
Pelestarian Keanekaragaman Hayati
1. Pelestarian Insitu
Pelestarian Insitu adalah pelestarian yang dilakukan pada habitat asli hewan atau tumbuhan tersebut atau tidak dipindahkan ke tempat lain.
Beberapa macam pelestarian insitu misalkan pada beberapa hewan berikut :
Badak di Ujung Kulon
Komodo di Pulau Komodo
Gajah Lampung di Way Kambas
Sedangkan tempat yang digunakan pelestarian Insitu contohnya adalah :
a. Cagar Alam
b. Suaka Margasatwa
c. Taman Nasional
d. Taman Wisata Alam
e. Taman Buru
f. Taman Hutan Raya
2. Pelestarian Exsitu
Pelestarian Exsitu adalah pelestarian yang dilakukan tidak pada habitat asli hewan atau tumbuhan tersebut atau dipindahkan ke tempat lain.
Beberapa macam pelestarian insitu misalkan pada beberapa hewan berikut :
Badak di Ragunan
Komodo di Taman Safari
Buaya di penangkaran
Sedangkan tempat yang digunakan pelestarian Exsitu contohnya adalah :
a. Kebun Binatang
b. Kebun Raya
c. Taman Safari
d. Penangkaran
e. Tempat Budidaya
Penyebab Hilangnya Keanekaragaman Hayati
Berikut ini beberapa penyebab hilang keanekaragaman hayati yang mungkin terjadi :
1. Hilangnya Habitat
- Ladang berpindah, Perumahan baru dan pabrik
2. Pencemaran Tanah, Udara dan Air
3. Perubahan Iklim
- berlimpahnya CO2 sebabkan efek rumah kaca, terjadi peningkatan suhu 1-3 oC, es mencair, air laut meninggi 1-2 m & musim tidak pasti
4. Eksploitasi Tanaman dan Hewan
5. Adanya Spesies Pendatang
- Ikan pelangi (danau Ayamaru) di mangsa ikan mas
6. Industrialisasi Pertanian dan Hutan
LATIHAN SOAL
UN 2011
1. Kelompok organisme dibawah ini yang bukan merupakan keanekaragaman hayati tingkat jenis adalah ....
A. padi, jagung, dan gandum
B. kelapa, aren dan pinang
C. jambu biji, jambu air, dan jambu monyet
D. mawar ungu, mawar merah dan mawar putih
E. jeruk keprok, jeruk nipis dan jeruk bali
UN 2013
2. Pemerintah menetapkan kawasan laut Raja Ampat di Papua sebagai taman laut yang dilindungi dengan tujuan untuk ....
A. tempat rekreasi wisata bahari
B. usaha perikanan bagi nelayan setempat
C. menjaga ekosistem laut dengan biotanya
D. tempat berburu satwa laut pada musim tertentu
E. mengembangbiakkan ikan ikan laut yang hampir punah
UN 2014
3. Pelestarian keanekaragaman hayati dapat kita upayakan baik secara individual maupun oleh pemerintah. Upaya manusia yang dapat meningkatkan kelestarian sumber daya alam hayati adalah ....
A. intensifikasi pertanian
B. pertanian monokultur
C. ekstensifikasi pertanian
D. diversifikasi pertanian
D. diversifikasi pertanian
E. perladangan berpindah
UN 2004
4. Kelapa tumbuh di pantai, pinang tumbuh di dataran tinggi, aren tumbuh di dataran rendah. Kelapa, pinang, aren adalah keanekaragaman hayati tingkat ....
A. Jenis/Spesies
B. Ekosistem
C. Gen
D. Familia
E. Genus
bermanfaat sekali
BalasHapusSelamat belajar
BalasHapusMasyaAllah, sangat bermanfaat
BalasHapusSemoga bisa bermanfaat untuk kehidupan kita bersama
BalasHapussemoga bisa membantu ujian berikutnya, masyaallah tabarakallah
BalasHapusSangat bermanfaat
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusMasyaallah pak, sangat bermanfaat sekali
BalasHapussangat bermanfaat sekali pak🔥🔥🔥🔥🔥
BalasHapussangat bermanfaat sekali pak
BalasHapusSangat bermanfaat sekali
BalasHapusBermanfaat sekali pak
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusAssalamualaikum pak, saya Arsya Ghinayyah Prartiandika kelas X6 sudah melakukan literasi dan mengerjakan latihan soal kenaekaragaman hayati pak, terima kasih 🙏🏻
BalasHapusalamak bermanfaat sekali pak🔥🔥🔥🔥
BalasHapusAssalamualaikum pak, Saya Amanda Safina kelas X.6 absen 5 saya sudah mengerjakan latihan soal dan sudah melakukan literasi pada link yang bapak berikan, terimakasih 🙏🏻
BalasHapusassalamu'alaikum pak, saya Rifdah Ambar Qonita X-6 absen 31 sudah mengerjakan latihan soal dan sudah melakukan literasi pada link yang bapa berikan, terimakasihh🙏😊
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusassalamualaikum pak , saya Ramona Azmi Dewi absen 29 sudah mengerjakan latihan soal dan sudah melakukan literasi pada link yang bapa berikan , terimakasih 🙏🏻
BalasHapusAssalamualaikum pak saya Aldi,,
BalasHapusSangat Bermanfaat Pak 🙏🙏
Bisa dibaca dimanapun berada, biasanya saya baca kalo lagi g ada kegiatan.. makasih pak
BalasHapusSangat bermanfaat sekali
BalasHapusassalamualaikum pak, saya Salsabila Azahra X-7, sudah membaca dan mengerjakan latihan soalny pak
BalasHapusBagus banget Sangat mudah diakses makasih pak
BalasHapussangat bermanfaat sekali
BalasHapusSangat bermanfaat pak saya telah melakukan literasi dan mengerjakan soal pam
BalasHapusSangat bermanfaat materi nya pak dan mudah dipahami
BalasHapussangat bermanfaat materinya dan mudah di pahami
BalasHapussaya sudah membaca dan mengerjakan soalnya pak
Assalamualaikum pak, saya sudah membaca materi tersebut. Sangat bermanfaat sekali untuk pembelajaran
BalasHapusassalamualaikum pak saya adinda kkhairunnisa X.7. sangat bermanfaat sekali pak untuk menambah pengetahuan dan ini mudah diakses jadi sgt bagus⭐⭐⭐⭐⭐
BalasHapusassalamu'alaikum pak, saya Nikeisha zayan el-shirazy kelas X-7 sudah mengerjakan latihan soal dan sudah melakukan literasi pada link yang diberikan, terimakasih bapak🙏🏻
BalasHapusAssalamualaikum pak, Saya Manda Silviana Akhila Mulyadi dari kelas X.7 absen 15, saya sudah mengerjakan latihan soal dan sudah melakukan literasi pada link yang bapak berikan, terimakasih pak 🙏
BalasHapussangat bermanfaat pak bagi murid-muridnya
BalasHapusalhamdulillah , semoga bermanfaat
BalasHapusAssalamualaikum Pak, Saya Safira Syahida Ahsanti, dari kelas X - 7 absen 30 saya sudah mengerjakan latihan soal dan sudah melakukan literasi pada link yang bapak berikan tentang "Keanekaragaman Hayati" Terima kasih Pak.
BalasHapusSangat amat bermanfaat pak bagi kami para siswa
BalasHapusSangat bermanfaat Untuk Waktu senggang
BalasHapusAssalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh pak, Saya Karimatu Aufania, dari kelas X-7 absen nomor 14. saya sudah literasi dan mengerjakan latihan soal pada link yang bapak berikan tentang "Keanekaragaman Hayati" Terima kasih Pak
BalasHapusAssalamualaikum pak, saya permata Dewi dari kelas X-7, saya sudah literasi dan mengerjakan latihan soal. Link ini sangat bermanfaat untuk menambah pengetahuan. Terimakasih pak
BalasHapusSangat bermanfaat sekali
BalasHapusSangat bermanfaat pakkk sehat selaluu
BalasHapusSangat bermanfaat pakk
BalasHapusSehat selalu pak
Sangkat bermanfaat pak
BalasHapusAssalamualaikum pak saya Aulia Zahra dari X.7,sudah membaca dan mengerjakan latihan
BalasHapusAssalamualaikum pak saya Yasmin Kaamilah Mumtaaz dari X5 sudah literasi dan mengerjakan latihan soal
BalasHapusassalamualaikum pak saya rakha zuhdi an naufal x5 sudah literasi dan sudah mengerjakan soal
BalasHapusassalamualaikum pak, saya Faidzin Akbar dari X.5 sudah literasi dan mengerjakan latihan
BalasHapusAssalamu'alaikum pak, saya Akbar Maulana dari kelas X-5, Sudah literasi dan mengerjakan soal, sangat bermanfaat
BalasHapusterimakasih banyak pak, sangat bermafaat
BalasHapusassalamualaikum pak, saya Raisya Hambali X-5, saya sudah membaca dan mengerjakan latihan
BalasHapusAssalamu'alaikum pak, saya falih chibban prayogo dari kelas X-5, sudah membaca dan mengerjakan
BalasHapus⭐⭐⭐⭐⭐
BalasHapusSangat bermanfaat, terimakasih pak
Assalamu'alaikum pak, saya Hanif Rahman dari kelas X-5 sudah melakukan literasi dan mengerjakan latihan, sangat bermanfaat
BalasHapusassalaamualaikum pak, saya Nayla Hafifah dari kelas X-5 sudah literasi dan mengerjakan latihan soal.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapussangat membantu sekali ⭐(5)
BalasHapusAssalamualaikum pak, saya Farren Azka Makarim dari kelas X-5 sudah literasi dan mengerjakan latihan soal.
BalasHapusAssalamualaikum pak, saya Ghavin Ramadan Huda dari X5 sudah literasi dan mengerjakan latihan soal pak.
BalasHapusassalamualaikum nama saya muhammad danish dharmawan kelas x5 sudah mengerjakan soal dan melakukan literasi
BalasHapusAssalamualaikum pak, saya salma miftah dari kelas X5, sudah mengerjakan soal dan melakukan literasi
BalasHapusAssalamualaikum pak, saya Khaerani Ayasha dari kelas X-5, sudah literasi dan mengerjakan soal latihan
BalasHapusAssalamu'alaikum Pak, saya Tifanny Azzahrah dari kelas X-5. Saya sudah melakukan literasi dan mengerjakan latihan soal yang Bapak berikan. Sangat bermanfaat Pak, terima kasih.
BalasHapusAssalamualaikum pak, saya Bianca Tsabita Cinta Azahra kelas X-5 sudah literasi dan mengerjakan soal. sangat bermanfaat, terimakasih pak.
BalasHapusAssalamualaikum pak, saya Audia Oktaviani X-5. Saya sudah literasi dan mengerjakan latihan
BalasHapusAssalamualaikum pak saya sudah mengerjakan dan materinya sangat membantu
BalasHapusAssalamu'alaikum pa, saya Alya Aziza Hakim dari kelas X - 5 sudah melakukan literasi dan mengerjakan soal latihan, terimakasih pa sangat bermanfaat 🙏🏻
BalasHapusAssalamualaikum Pak, saya Dewi Anjani Amru Salim sudah melakukan literasi dan mengerjakan latihan soal
BalasHapusAssalamualaikum pak, saya Reisty Kayla Zainati X-7 sudah melakukan literasi dan mengerjakan latihan soal, mohon maaf pak baru bisa komen🙏🏻
BalasHapusPosting Komentar